Buya Yahya: Rakaat Shalat Witir Rasulullah SAW Saat Ramadhan

- 11 Maret 2024, 17:40 WIB
Ilustrasi rakaat shalat witir Rasulullah menurut Buya Yahya.
Ilustrasi rakaat shalat witir Rasulullah menurut Buya Yahya. /Freepik/

LINGKARTANGERANG.COM - Amalan shalat witir menjadi salah satu yang benyak dikerjakan umat muslim selama bulan Ramadhan.

Namun, tidak seperti tarawih yang hanya ada di bulan Ramadhan, shalat witir sebenarnya bisa dikerjakan pada hari-hari sebelum dan sesudahnya. 

Menarik untuk disimak, shalat witir Rasulullah SAW saat Ramadhan karena ibadah yang terbaik adalah mengikuti teladan yang diberikan.

Baca Juga: Ziarah Kubur Sebelum Ramadhan, Ini Doa yang Diajarkan Rasulullah SAW Menurut Buya Yahya

Buya Yahya pun memberi penjelasan tentang shalat witir Rasulullah SAW selama Ramadhan.

Rakaat Shalat Witir Rasulullah SAW saat Ramadhan

Buya yang mempunyai nama lengkap Profesor Doktor Yahya Zainal Ma'arif, Lc., ini menerangkan shalat witir Rasulullah selama bulan Ramadhan berdasarkan sebuah hadist.

Di dalamnya Siti Aisyah salah seorang istri Nabi SAW ditanya oleh sahabat, Abi Salam bin Abi Salamah bin Abdurrahman tentang shalat Rasulullah selama bulan mulia.

"Siti Aisyah ditanya, bagaimana shalatnya Rasulullah SAW di bulan Ramadhan?" kata Buya Yahya sebagaimana dikutip LingkarTangerang.Com dari kanal YouTube Al Bahjah TV, 8 April 2024.

Aisyah sebagai seorang yang selalu dibangunkan Nabi Muhammad SAW ketika akan shalat witir pun menceritakannya kepada sahabat. 

Halaman:

Editor: H Prastya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah