Matematika Kelas 6 SD: Pengertian Bilangan Bulat, Contoh Soal, dan Kunci Jawabannya

- 1 Agustus 2023, 22:02 WIB
Pengertian bilangan bulat Matematika kelas 6 SD
Pengertian bilangan bulat Matematika kelas 6 SD /Pixabay/ Geralt/

Bilangan bulat positif dan negatif pada Matematika kelas 6 SD
Bilangan bulat positif dan negatif pada Matematika kelas 6 SD

Angka sebelum 0 atau sebelah kiri adalah bilangan negatif dan sebelah kanan merupakan bilangan positif.

Jika diurutkan, makin ke kiri bilangan makin kecil dan sebaliknya. Jadi, bilangan yang letaknya di sebelah kanan lebih besar dari kiri.

Baca Juga: 3 Langkah Mudah Hitung Pengurangan Bilangan Bulat Lengkap dengan Contoh Soal. Kunci Jawaban, dan Pembahasan

-10 lebih kecil dari -9.

-100 lebih kecil dari -20

0 lebih kecil dari 4

0 lebih besar dari -1

-8 lebih kecil dari 5

Lawan dari 10 adalah -10 

Halaman:

Editor: Nani Herawati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah