5 Fakta Pidato Kebangsaan JK di Milad PKS, Mulai dari Jalan Tol hingga Utang Anies Baswedan

- 22 Mei 2023, 15:54 WIB
JK menyampaikan 5 hal penting di Milad PKS 2023 mulai dari jalan tol hingga utang Anies.
JK menyampaikan 5 hal penting di Milad PKS 2023 mulai dari jalan tol hingga utang Anies. //PKS TV//

LINGKARTANGERANG.COM - Jusuf Kalla (JK), Wakil Presiden RI periode 2014-2019 ikut menghadiri Milad Partai Keadilan Sejahtera (PKS) yang digelar pada Sabtu, 20 Mei 2023 di Istora Senayan, Jakarta.

Dalam kesempatan tersebut, JK tidak hanya hadir, tetapi juga dipersilakan untuk menyampaikan pidato kebangsaan.

JK pun memberikan catatan kepada beberapa hal kepada publik PKS dan beberapa tokoh yang hadir, termasuk Capres 2024, Anies Baswedan.

Baca Juga: JK Sebut Jalan Tol Hanya untuk Orang Kaya di MIlad PKS, Yunarto Wijaya Berikan Data Jalan Desa Dibangun Jokowi

Pidato Kebangsaan JK

Setidaknya ada 5 hal yang dicatatkan LingkarTangerang.Com dari Pidato Kebangsaan JK dikutip dari kanal Youtube PKSTV, Sabtu 20 Mei 2023.

1. Konflik Daerah 

Jusuf Kalla yang tergabung dalam Partai Golongan Karya (Golkar) menyebutkan beberapa konflik yang pernah terjadi di Indonesia. mulai sejak Indonesia merdeka sampai kini.

Pemberontakan Permesta, GAM di Aceh, dan Poso semua terjadi karena ketidakadilan. Pembangunan yang tidak merata di seluruh wilayah Indonesia. 

Ini merupakan suatu hal yang harus diperbaiki.

Halaman:

Editor: H Prastya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x