Asian Games 2023: Ramai Rumakiek dan Hugo Samir Menangkan Timnas Indonesia Atas Kyrgystan dengan Skor 2-0

- 19 September 2023, 20:46 WIB
Hugo Samir sukses mencetak gol ke gawang Kyrgystan dan menangkan Timnas Indonesia 2-0 di Asian Games 2023
Hugo Samir sukses mencetak gol ke gawang Kyrgystan dan menangkan Timnas Indonesia 2-0 di Asian Games 2023 /Instagram @pssi/

LINGKARTANGERANG.COM - Timnas Indonesia U-24 cabang sepak bola Asian Games 2023 sukses meraih kemenangan di laga perdananya dengan mengalahkan Kyrgystan dengan skor 2-0.

Laga cabor sepak bola Asian Games 2023 antara Timnas Indonesia melawan Kyrgystan yang berlangsung di Zhejiang Normal University tersebut berlangsung seru.

Kedua tim baik Timnas Indonesia maupun Kyrgystan sama-sama menjual beli serangan di laga perdananya grup F cabor sepak bola Asian Games 2023.

Baca Juga: Aquarius dan Pisces, Cek Ramalan Zodiak Hari Ini Selasa, 19 September 2023: Perubahan Dalam Karir Terindikasi

Babak pertama usai kedua tim masih bermain imbang sama kuat dengan skor 0-0.

Memasuki babak kedua, permainan masih sama-sama saling jual beli serangan.

Akan tetapi, pada menit ke 59, Ramai Rumakiek berhasil menjebol gawang Kyrgystan usai melakukan aksi individu yang sangat cantik.

Baca Juga: Prabowo Jawab Isu Hoax Cekik dan Tampar Wamentan Bersama Presiden Jokowi, Ini Respons Fahri Hamzah!

Gol kedua Indonesia lahir dari pemain pengganti yaitu Hugo Samir di menit injury time.

Halaman:

Editor: Dwi Novianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah